Latihan Untuk Membentuk Otot Tubuh

Fitneskissa | Latihan Fitnes yang terprogram sangat berguna dalam menjaga tubuh agar tetap prima dan mencapai bentuk tubuh yang ideal tentunya.

Tubuh yang ideal biasanya sangat di inginkan oleh para pria dan wanita. Jika pria ingin memiliki otot lengan dan perut Sixpack, justru wanita ingin menghilangkan otot tersebut namun tetap terlihat langsing.

Jika sebelumnya admin hanya khusus membahas latihan fitnes buat wanita agar membentuk tubuh seksi, kali ini saya akan membahas program fitnes untuk membentuk tubuh secara umum. Baik untuk laki - laki maupun perempuan. Apakah latihan - latihan tersebut???

Mari perhatikan penjelasan dibawah ini:

Squat Jump

Squat Jump | gerakan posisi duduk kemudian berdiri. Gerakan ini sangat berguna dalam membentuk bagian  bawah. Mulai dari pantat, paha serta betis. Jika menggunakan beban tambahan (barbel), maka otot punggung dan peut juga akan terlatih.

Benchpress

Benchpress | latihan dada ini sangat efektif selain membentuk dada agar lebih bidang, latihan ini juga dapat digunakan untuk membentuk bagian otot bahu dan lengan. Terutama bagian belakang (Trisep).

Dumbell Row

Dumbel Row | Latihan yang menggunakan dumbell ini sangat berguna untuk melatih otot - otot kecil bagian atas. Latihan ini juga bisa dibuat bervariasi sehingga fitnes tidak membosankan.

Abdominal Bicycle

Abdominal Bicycle | Latihan Otot Perut. Latihan ini efektif sekali dalam membentuk perut ideal. Banyak bagian otot perut yang akan terkontraksi. Mulai dari perut bagian atas, bawah serta samping.

Dengan latihan diatas, kalian akan dapat menurunkan berat badan atau menambah masa otot. Tergantung keseriusan kalian dalam mengerjakan latihan ini.

O, iya...

Baca juga kesalahan - kesalahan yang harus dihindari sebelum latihan fitnes. Agar latihan ini bisa maksimal hasilnya.

Tidak ada komentar untuk "Latihan Untuk Membentuk Otot Tubuh"